Rabu, 18 April 2012

Ajeng`s Party


Pesta telah usai, yuhuuu saya akan sedikit bercerita tentang acara birthday party teman sekelas saya yaitu ajeng. Hari ini tepat hari minggu tanggal 8 april 2012 kami semua warga panglima berbondong bondong menuju ke desa teguhan rumahnya ajeng. 



Eh gak semuanya deng, ada beberapa teman panglima yang gak bisa datang, yaitu ovi, fariza, rifka, edwin, nela, andra, bimo, david, khoirul, intan dan rista. Mereka gak datang karena ada halangan sesuatu kok, ada yang ke gereja, ada yang pergi dengan keluarga dan ada yang tidak ada kendaraan di rumah jadi bukan karena mereka gak sayang dengan ajeng ataupun gak kompak. 



Malamnya ada kejadian seru yang tak pernah saya lupakan bersama alfia. Pukul 3 sore saya vacation dengan alfia untuk membelikan ajeng dan noka kado. Pertama kami pergi mencari pigura, lalu ke imago dan yang terakhir ke salemba. 


Mungkin waktu itu kami gak beruntung, hujan sangat deras dan terpaksa kami berteduh di dekat makam, hampir 1 jam lebih. Karena hujan semakin deras terpaksa kami melanjutkan perjalanan ke rumah alfia dengan basah kuyup karena waktu itu hujannya sangat deras, madiun kota aja banjir hhaha. 


Sampai malam sekitar pukul 7 saya di rumah alfia dan hujan belum juga reda, terpaksa saya pulang dengan kehujanan lagi. Sungguh kejadian yang tak terlupakan. Eh kembali lagi ke hari ini ya hehe. 
 

Sebelum ke rumah ajeng saya jemput iyak dulu lalu kesekolah, karena mereka yng belum tahu rumahnya ajeng kumpul dahulu di sekolah dan saya menuntun mereka. Hampir dari semuanya sudah kumpul, namun ada 1 anak yang kami tunggu. 


Hingga pukul 10 pagi belum juga datang, padahal undangan pestanya jam 9 pagi. Terpaksa kami meninggalkan anak itu, sebut saja roni. Sesampai di rumah ajeng ternyata roni sudah ada di situ, sungguh penantian yang sia sia. Yang di tunggu ternyata sudah ada di tempat haaassh. 


Sesampai di rumah ajeng acaranya sudah berlangsung setengah dari acara. Ya akhirnya kami semua have fun di rumah ajeng. Mulai dari makan roti, makan makan, foto foto hingga acara permainan. Di sela sela acara kami memberikan kado untuk noka, dan di buka. 


Taraaaa, noka dan anak panglima lainpun sangat terkejut dengan kado yang kami berikan untuk noka, seperangkat alat tulis yang berbda banget dengan kepribadian noka. 


Ya harapannya dari panglima sih noka tambah rajin aja dan agar noka punya alat alat tulis hhehe, maaf ya noka kalau gak senang dengan kadonya. Lanjut lagi deh, di permainan itu pasti ada tantangannya, yang pertama alfia dan eky mendapat tantangan berdansa bersama hihi, lalu selanjutnya ada abi dan richa mendapat tantangan untuk merias abi dengan di tutup matanya dan yang terakhir ada beny dan diar yang mendapat tantangan untuk menembak diar wkwkw. 


Seruuuu banget deh. Waktu semakin siang, acara pun usai. Acara di akhiri dengan doa dan di pimpin oleh bebeh lho alias muhammad eric. Yah pestanya telah usai deh, kami pulang kerumah masing masing. 


Untuk ajeng thanks banget ya, panglima benar benar mengucapkan terima kasih banyak. Semoga kamu senang dengan kenang kenangan yang kami berikan :** (maaf telat postingnya -__-v)


Tidak ada komentar: